DPRD Kaltim Desak Penindakan Dugaan Tambang Ilegal di Hutan Pendidikan Unmul
Samarinda, natmed.id – Anggota DPRD Kalimantan Timur Jahidin menegaskan pentingnya penindakan tegas terhadap dugaan aktivitas tambang ilegal yang membabat habis kawasan hutan pendidikan Universitas Mulawarman...