Kemitraan Ekonomi Baru Indonesia–Inggris Sasar Energi Bersih hingga Rantai Pasok
London, Natmed.id – Pemerintah Indonesia dan Inggris membentuk kerangka kerja sama ekonomi baru melalui penandatanganan Economic Growth Partnership (EGP) yang menyasar sektor-sektor strategis seperti energi...
